Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2014

Saraba, Minuman Sehat dari si Pemanis Sehat

Gula aren atau bahasa kerennya palm sugar sebagai salah satu jenis pemanis buatan asli Indonesia tentu sudah tidak asing lagi bagi kita.   Bahan bakunya berasal dari pohon aren (pohon enau) yang kemudian diolah sedemikian rupa sehingga terciptalah sebuah pemanis sehat   sejuta manfaat bernama Palm Sugar atau Gula Aren. Pohon Aren (ini bukan saya loh) Berbicara soal Palm Sugar , Saya teringat dengan minuman tradiosional di kampung saya (Toraja) yang disebut “tuak”, minuman tersebut didapatkan langsung   dari air yg dihasilkan oleh pohon aren dimana disana banyak ditemukan pohon ini dengan nama pohon ijuk. Minuman tuak banyak ditemui di acara pesta orang mati (Rambu Solo’) sebagai teman nongkrong terutama bagi kaum pria. Sewaktu kecil saya juga sering disuguhkan sebuah minuman oleh Ibu dirumah bernama “Saraba”. Saraba sebenarnya adalah minuman khas dari Makassar, saya pikir selama ini adalah minuman khas Toraja . Minuman ini terbuat dari jahe,...

Apa Yang Terjadi Jika Bumi Tanpa Pohon?

Pernahkah Anda membayangkan jika bumi kita sudah tidak ditumbuhi oleh pepohonan ? Tentu ini bukan hal yang kita semua inginkan. Salah satu sumber kehidupan di Bumi adalah pohon. Maka seharusnya kita mengecam tindakan perusakan, seperti pembalakan liar dan lain sebagainya. Contoh paling dekat yang kembali marak di 2014 ini adalah kelakuan "primitif" para caleg yang masih memanfaatkan pohon sebagai media kampanye. Mereka dengan seenaknya memajang foto narsisnya bagai penampakan yg bergelantungan di pohon-pohon, tanpa sadar itu dapat merusak kelangsungan hidup sebuah pohon. Hmm, kita kembali ke topic kira-kira Apa Yang Terjadi Jika Bumi Tanpa Pohon? . Pastilah kelangsungan hidup manusia akan terganggu, lumpuh bahkan hancur. Tak hanya itu, kita juga akan sulit membedakan mana Jakarta dan mana daerah yg lain karena semuanya sudah terkena banjir. hehe. Dan yang paling utama adalah, kita tidak akan pernah merasakan gratisnya oksigen yang kita hirup setiap kali menghembuskan...

Tips Menghemat Tinta Printer

Sejak beberapa hari yg lalu aku dibuat sedih oleh printer di kostku yg macet (lagi) untuk ketiga kalinya. Lampu orangenya menyala dan “ink cartridges cannot be recognized”, itu artinya dia minta di reset lagi. Aku nggak ngerti kalo masalah beginian meskipun aku kuliah di jurusan IT, tapi belajarnya kan tentang programming bukan belajar reparasi computer. Aku masih malas membawanya ke tukang service, lagian ini masih masa liburan jd belum ada tugas2 yang harus di print. Printer yang saya gunakan : Epson T13x. Oke, sekarang aku tidak akan menyuruh anda untuk memperbaiki printerku ini. Sekarang aku hanya mau berbagi tips sederhana menghemat Cinta tinta printer . Tinta pada sebuah printer memang sangat penting. Karena, jika tidak ada tinta, maka tidak ada tulisan yang tercetak , hehe. Iya dalam mencetak dokumen memang diperlukan strategi-strategi jitu agar lebih menghemat tinta printer. Apalagi, saat ini semuanya serba mahal. Jika tidak pintar-pintar menghemat, si...

Fenomena Banjir dan Jomblo

Pertama saya ingin mengatakan dulu bahwa artikel ini saya tulis tanpa bermaksud untuk mendiskreditkan kalian yang sedang menjabat sebagai single kelas kakap atau berstatusiasi jomblo, karena kita sama-sama sedang berada pada status dan jabatan yang sama. Heheeww. Akhir-akhir ini banyak peristiwa banjir yang terjadi di berbagai daerah di Indonesia, kalo banjir di JKT itu udah semacam konsumsi tiap hari, yg terakhir saya ketahui itu banjir di Manado, begitu sangat memprihatinkan setelah saya melihat foto-foto dan beritanya di Koran online. Lalu apa sih penyabab banjir itu ? Lagu Ebiet, membuat saya merenung bahwa “Mungkin Tuhan mulai bosan melihat tingkah kita yang selalu salah dan bangga dengan dosa-dosa, atau alam mulai enggan bersahabat dengan kita”. Jadi kita mesti intropeksi dirilah, jangan hanya menyalahkan pemerintah dengan mengatakan bahwa ini karena salah penataan kota. “Banjir itu bukan salah penataan kota tapi banyaknya JOMBLO yang selalu berdoa memin...